Konten Representasi
|
|||||
Pertimbangan
|
Ide Besar A
|
Ide Besar B
|
Ide Besar C
|
Ide Besar D
|
Ide Besar E
|
|
Plantae adalah Kingdom yang memiliki dinding selulosa
|
Bryophyta merupakan anggota kingdom Plantae yang tidak memiliki
pembuluh
|
Pteridophyta merupakan tumbuhan berpembuluh
|
Spermatophyta merupakan tumbuhan berpembuluh yang bereproduksi
dengan membentuk biji
|
Peranan Tumbuhan Bagi Manusia
|
Mengidentifikasi tujuan pembelajaran bagi siswa dalam pelajaran ini.
|
Peserta didik mampu memahami ciri-ciri dari Plantae yg membedakan
dengan Kindom lain:
-
Organisme
multiseluler
-
Memiliki
akar,batang, dan daun
-
Dinding sel
yang mengandung selulosa
-
Beberapa
memiliki klorofil
-
Berdasarkan
ada atau tidaknya pembuluh angkut, dibedakan menjadi tumbuhan berpembuluh dan
tidak berpembuluh
|
Peserta didik mampu memahami
-
ciri-ciri
tubuh
-
cara hidup
dan habitat
-
Perkembangbiakan
-
pergiliran
keturunan
-
Klasifikasi
-
Perbedaan
Thallophytha dan Bryophyta
|
Peserta didik mampu memahami
-
ciri-ciri
tubuh
-
cara hidup
dan habitat
-
Perkembangbiakan
-
pergiliran
keturunan
-
Klasifikasi
-
Perbedaan
Pteridophyta dan Bryophyta
|
Peserta didik mampu memahami
-
ciri-ciri
tubuh
-
Dikelompokkan
menjadi dua divisi yaitu Gymnospermae dan Angiospermae
-
cara hidup
dan habitat
-
Perkembangbiakan
-
Klasifikasi
-
Perbedaan
monokotil dan dikotil
|
Peserta didik dapat
mengetahui pentingnya tumbuhan dalam rantai makan
Tumbuhan memiliki banyak manfaat di berbagai bidang seperti
pangan, kesehatan, tanaman hias, dan sebagainya.
Tumbuhan yang tidak berklorofil bersifat parasit.
|
Mengapa penting bagi siswa untuk mengetahui konten ini?
[Pengetahuan kurikulum]
|
Dengan mengetahui ciri-ciri peserta didik dapat membedakannya
dengan makhluk hidup yang lain
|
-
Pengangkutan zat
di dalam tubuh Bryophyta berlangsung secara difusi dari sel ke sel yang
tersusun memanjang kea rah ujung
-
Lumut
merupakan tanaman perintis setelah lichen
-
Lumut belum
memiliki akar, batang dan daun sejati
-
Dapat
membedakan dengan Thallophytha
-
Dengan adanya
klasifikasi dapat memberikan informasi berbagai manfaat lumut
|
-
Pteridophyta
sudah memiliki akar, batang, dan daun sejati serta pembuluh :
-
Menjelaskan
mengapa paku masih tergolong tumbuhan tingkat rendah
-
Dengan adanya
klasifikasi memberikan informasi berbagai manfaat paku
|
-
Spermatophyta
banyak ditemukan di lingkungan dan banyak berperan dalam kehidupan
sehari-hari
-
Dengan
mengetahui ciri-cirinya maka dapat membedakan antara Gymnospermae dan
Angiospermae
-
Pada
Angiospermae terjadi pembuahan ganda
-
Memberikan informasi
perbedaan Angiospermae dan Gymnospermae
-
Dengan adanya klasifikasi memberikan
informasi berbagai manfaat spermatophyta
|
Tumbuhan adalah produsen pada rantai makanan
Memiliki banyak sekali manfaat di berbagai bidang
|
Mengidentifikasi potensi kesulitan siswa dan keterbatasan yang terkait
dengan mengajar ide ini.
[Pengetahuan siswa sebagai peserta didik]
|
- Berdasarkan cirinya konsep Plantae memungkinkan miskonsepsi pada
siswa karena terdapat protista mirip tumbuhan, serta memungkinkan tertukar dengan
Kingdom Fungi
|
-
Pemahaman
konsep bahwa Bryophyta belum memiliki akar, batang, dan daun sejati
-
Bryophyta
belum memiliki xylem dan floem yang dapat diketahui dengan adanya pengamatan
langsung
-
Ciri khas
setiap kelas dari Bryophyta
-
fase dominan
Bryophyta pada metagenesis
|
-
Pemahaman
mengenai penggolongan Pteridophyta yang masih dalam golongan tumbuhan tingkat
rendah
-
Diperlukan
beragam contoh dari tanaman paku sehingga tidak tertukar dengan Bryophyta
maupun Spermatophyta
-
Ciri khas
setiap kelas dari Pteridophyta
-
Fase dominan
Pteridophyta pada metagenesis
|
-
Perbedaan
Angiospermae dan Gymnospermae
-
Siklus hidup
Angiospermae dan Gymnospermae
-
Perbedaan
monokotil dan dikotil
-
Contoh
tumbuhan dari setiap kelas
|
Membedakan tumbuhan yang bersifat parasit
|
Mengidentifikasi
pengetahuan siswa yang mempengaruhi pengajaran ide ini
(pengetahuan
siswa sebagai peserta didik)
|
Mengajukan pertanyaan perbedaan struktur antara fungi dan plantae
Menyajikan anatomi dari lumut, paku, dan spermatophyte kemudian
siswa diminta mengidentifikasi berdasarkan ada atau tidaknya pembuluh
|
-
Disajikan
berbagai contoh tumbuhan segar/awetan/gambar seperti lumut hati, lumut daun,
suplir, rumput teki,paku tanduk rusa, pakis haji, bunga sepatu kemudian siswa
diminta mengidentifikasi dan menggolongkan ke dalam 3 kelompok (Bryophyta,
Pteridophyta, dan Spermatophyta)
-
Menyajikan
gambar dari metagenesis dan siswa diminta menjelaskannya
|
- Disajikan berbagai contoh tumbuhan segar/awetan/gambar seperti
lumut hati, lumut daun, suplir, rumput teki, pakis haji, bunga sepatu
kemudian siswa diminta mengidentifikasi dan menggolongkan ke dalam 3 kelompok
(Bryophyta, Pteridophyta, dan Spermatophyta)
- Menyajikan gambar dari metagenesis dan siswa diminta
menjelaskannya
|
- Disajikan berbagai contoh tumbuhan segar/awetan/gambar dari
pinus, pakis haji, melinjo, kembang sepatu, mangga, kacang, dll kemudian
siswa diminta meggolongkan ke dalam 2 divisi yaitu Angiospermae dan
Gymnospermae
- Peserta didik diminta menyebutkan tanaman yang ada di sekitar
lingkungan yang yang tergolong dalam dikotil maupun monokotil
|
Peserta didik diminta mengaitkan antara ciri-ciri tumbuhan dengan
manfaatnya
|
Strategi
pengajaran dan representasi diimplementasikan dan alasan tertentu untuk
menggunakan strategi ini untuk melibatkan para siswa dengan ide ini
(pengetahuan
tentang
strategi intruksional dan representasi)
|
Menampilkan morfologi dan anatomi Plantae yang dibandingkan
dengan Kingdom lainnya
|
-
Menyajikan
contoh-contoh tumbuhan lumut yang sering dijumpai siswa
-
Melakukan
eksperimen
-
Membuat bagan
resitasi dan soal tipe fill in the blank dalam klasifikasi beserta
contoh-contoh tumbuhannya
-
Menampilkan
video metagenesis
|
-
Menyajikan
contoh-contoh tumbuhan lumut yang sering dijumpai siswa
-
Melakukan
eksperimen
-
Membuat bagan
resitasi dan soal tipe fill in the blank dalam klasifikasi beserta
contoh-contoh tumbuhannya
-
Menampilkan
video metagenesis
|
- Mengidentifikasi ciri-ciri dari suatu tumbuhan di lingkungan
sekolah ataupun dengan gambar/awetan dan menggolongkannya ke dalam divisi
Gymnospermae dan Angiospermae beserta Monokotil dan Dikotil
- Menggolongkan gambar-gambar morfologi maupun anatomi berbagai
tumbuhan ke dalam ciri-ciri dari kelompok monokotil dan dikotil dalam bentuk
tabel
- Menampilkan video siklus hidup Angiospermae dan Gymnospermae
|
Menggolongkan dalam bentuk tabel berbagai tumbuhan yang
bermanfaat di bidang kesehatan, pangan, tanaman hias, dan sebagainya.
|
Mengidentifikasi cara memastikan bahwa konsep siswa
diajarkan.
[Pengetahuan tentang Penilaian]
|
Memberikan pertanyaan mengenai ciri-ciri umum dan khusus dari
Plantae
|
Meminta siswa menyebutkan serta menjelaskan contoh tumbuhan lumut
beserta ciri-cirinya
Menilai penjelasan siswa mengenai metagenesis lumut
|
Meminta penjelasan siswa mengenai alasan Pteridophyta masih
digolongkan pada tumbuhan tingkat rendah serta menyebutkan tumbuhan paku yang
sering ditemui beserta ciri-cirinya
Menilai penjelasan siswa mengenai metagenesis paku
|
Menilai seberapa banyak tumbuhan dan cirri-ciri yang siswa pahami
dari perbedaan Gymnospermae dan Angiospermae serta monokotil dan dikotil
Menilai penjelasan siswa mengenai siklus hidup Gymnospermae dan
Angiospermae
|
Menilai banyaknya tumbuhan yang siswa ketahui mengenai manfaat
tumbuhan di berbagai bidang
Memberikan pertanyaan alasan tumbuhan yang bersifat merugikan
|
CONTENT REPRESENTATION “KINGDOM PLANTAE”
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment